Rekomendasi Anime Harem Terbaik Part 2
- March 8, 2021
- comments
- Sorenamoo
- Posted in AnimeJejepangan
Kemain kita sudah membicarakan Rekomendasi Anime Harem Terbaik Part 1, kini giliran untuk Part Keduanya.
Anime apa sajakah itu ?
(Spoiler Alert ! Silakan Melanjutkan jika tak Keberatan)
1) Haganai
Haganai adalah anime romansa Harem yang berpusat pada seorang siswa bernama Kodaka Hasegawa.
Dia tak memiliki teman dan ingin memberikan kesan positif pada siswa lain agar menjadi temannya.
Kodaka menemukan Yozora Mikazuki yang sedang berbicara dengan teman imajiner di ponselnya.
Mengetahui itu Kodaka menghampirinya dan berbagi carita tentang kehidupan sekolahnya yang sepi.
Maka mereka berdua memutuskan untuk membuat Klub Tetangga dimana kegiatannya berfokus pada pemberlajaran keterampilan sosial.
Banyak orag-orang seperti Odaka yang memasuki klub ini dan akhirnya Odaka mulai menemukan teman-temannya.
2) Love Hina
Anime ini berpusat pada seorang bernama Keitaro Urashima yang membuat janji pada seorang gadis untuk menghadiri Tokyo U bersama.
Sayang dia mendapat peringkat rendah dalam Ujian Praktik Nasional dan memutuskan untuk tinggal di hotel neneknya sambil melanjutkan studi.
Sayang hotel tersebut sudah diubah menjadi Asrama Khusus perempuan dan Keitaro dijadikan pengelola.
Maka muncullah adegan-adegan harem Keitaro dimana dia sedang tinggal bersama 5 orang gadis.
BACA JUGA : Rekomendasi Anime Harem Terbaik Part 1