• Jejepangan
  • Kanal Korea
  • Nasional
  • Sport
  • Barat
  • Game

  • Jejepangan
  • Kanal Korea
  • Nasional
  • Sport
  • Barat
  • Game

Nanatsu no Taizai: 5 Momen Ludociel, Sang Malaikat Agung Bertindak Sebagai Penjahat

  • July 10, 2021
  • comments
  • Sorenamoo
  • Posted in AnimeJejepangan

Nanatsu no Taizai pernah memperlihatkan kepada kita bahwa sang pemimpin Malaikat bernama Ludociel pernah melakukan kejahatan.

Meskipun dia bekerjasama dengan Pasukan Lioness untuk mengalahkan 10 perintah secara permanen, dia kadang telah berperilaku dengan cara yang tak eksplisit mulia.

Berikut Momen dimana dia menjadi penjahat !

(Spoiler Alert ! Silakan melanjutkan jika tak keberatan)

1) Menggunakan kekuatan cahaya untuk mencuci otak

Nanatsu-1

Ketika Ludociel hadir diantara kalangan manusia, banyak diantara mereka yang tak menyukainya.

Karena ada keraguan tentan niat Ludociel, terutama karena para pelayan Dewa Tertinggi sering dikaitkan dengan Raja Iblis.

Untuk meredakan hal ini, Ludociel menggunakan mantra yang dinamakan Cahaya Penipu pada mereka dan memberikan mereka kepercayaan palsu dan keyakinan teguh pada kemampuannya.

Dalam artian dia mencuci otak mereka untuk melayaninya dan berjuang hingga tubuh mereka menyerah.

2) Menggunakan Iblis sebagai perisai

Nanatsu-2

Demi memancing 10 perintah, Ludociel menggunakan banyak iblis sebagai umpan selama perang suci.

Banyak iblis yang menjadi korban karena ulahnya.

Hal ini memancing kemarahan Derieri dan Monspeet untuk melawannya.

Ini merupakan salah satu bentuk penyalahgunaan kekuasaannya yang paling aneh.

BACA JUGA : Nanatsu no Taizai : 5 Kelemahan Terbesar Ban sang Pemegang Dosa Keserakahan !

3) Mengahalangi Escanor

Nanatsu-3

Ketika Ludociel menyaksikkan kemampuan Sunshine Escanor, dia langsung muncul di hadapan Escanor dan berusaha mengambil nyawanya.

Untungnya Escanor bisa menghindari serangannya dengan sedikit kesulitan, namun ini berakhir dengan cekcok.

Hal ini bisa menyebabkan keretakan dalam aliansi antara malaikat dan manusia, sehingga iblis dengan mudah bisa mengalahkannya.

4) Melayani Supreme Deity

Nanatsu-4

Supreme Deity bagi Ras Dewi sama seperti Raja Iblis bagi iblis.

Dia terobsesi untuk mendominasi rekannya dan bersedia melakukan apa saja untuk mengalahkannya.

Ketika Meliodas dan Elizabeth berusaha mengakhiri konflik mereka, mereka berdua malah mendapat hukuman berat berupa siksaan konvensional.

 5) Mengklaim Tubuh Margaret

Nanatsu-5

Tawaran Ludociel kepada Margaret tak sepenuhnya merupakan tindakan amal.

Hal ini ada syaratnya dimana dia akan mengambil alih tubuh Margaret mulai sekarang dan menggunakannya sebagai wadah demi perang melawan 10 perintah.

Ketika ayah Margaret meminta kepada Ludociel untuk mengembalikannya, dia dengan keras menolak.

BACA JUGA : Nanatsu no Taizai : 5 Kekuatan Terbesar Ban sang Pemegang Dosa Keserakahan !

 

Related Posts

One Piece Volume 113
comments
JejepanganManga

Daftar Lengkap Informasi Penting di One Piece Volume 113 SBS: Celestial Dragon Baru hingga Asal Usul Franky

Read more

One Piece Volume 113
comments
JejepanganManga

One Piece Volume 113 SBS: Franky’s Family, Celestial Dragons, Vegapunk’s Philosophy, and Wano’s New Era

Read more

comments
JejepanganManga

One Piece SBS 113 Telah Mengungkap Ibu Franky, Oda Sudah Mengisyaratkannya Selama Bertahun-tahun

Read more

Daftar Karakter Terkuat dalam Serial Tensura Part ...

  • July 10, 2021
  • comments

5 Hal yang Menjadikan Tensura Berbeda dengan Anime...

  • July 10, 2021
  • comments

Share this

About author

Sorenamoo

Related Posts

One Piece Volume 113
comments
JejepanganManga

Daftar Lengkap Informasi Penting di One Piece Volume 113 SBS: Celestial Dragon Baru hingga Asal Usul Franky

Read more

One Piece Volume 113
comments
JejepanganManga

One Piece Volume 113 SBS: Franky’s Family, Celestial Dragons, Vegapunk’s Philosophy, and Wano’s New Era

Read more

comments
JejepanganManga

One Piece SBS 113 Telah Mengungkap Ibu Franky, Oda Sudah Mengisyaratkannya Selama Bertahun-tahun

Read more

comments
JejepanganManga

One Piece Theory: Is Gloriosa Franky’s Mother? Oda’s SBS 113 Confirms Queen Is His Father

Read more

Tags

  • Ludociel
  • Nanatsu no Taizai

Comments

Do not miss

One Piece Volume 113
comments
JejepanganManga

Daftar Lengkap Informasi Penting di One Piece Volume 113 SBS: Celestial Dragon Baru hingga Asal Usul Franky

Read more

Tentang Kami


SORENAMOO merupakan situs berita untuk para penggemar kultur Jepang dan Korea alias Halyu Wave. Di sini kami menyediakan informasi terupdate mulai dari news, review, musik, artis serta rekomendasi tayangan anime dan drakor. Join dengan akun sosmed kami agar lebih mudah terhubung dengan berita-berita paling hot dan terkini.

  • facebook
  • instagram
  • youtube
  • twitter
  • telegram
  • tiktok
  • Email : [email protected]
Copyright © 2023 by Sorenamoo