
Nanatsu no Taizai : 5 Kekuatan Terbesar Ban sang Pemegang Dosa Keserakahan !
- March 3, 2021
- comments
- Sorenamoo
- Posted in AnimeJejepangan
Ban adalah salah satu karakter pendukung terkuat dalam serial Nanatsu no Taizai.
Dia adalah pemegang dosa keserakahan dan teman dekat Meliodas.
Meskipun kasar, tentu dia juga memiliki kekuatan terbesar untuk mengalahkan musuh-musuhnya.
Apa saja kekuatan terbesarnya ini ?
(Spoiler Alert ! Silakan Melanjutkan Jika Tidak Keberatan)
1) Kemampuan keabadian memungkinkan dia sembuh tanpa terluka fatal.
Salah satu aset Ban yang sangat berguna adalah keabadiannya.
Dia dapat pulih dari serangan apapun tanpa cedera permanen ataupun terluka fatal.
Hal ini ditunjukkannya dari pertarungannya melawan Estarossa.
Meskipun Estarossa berhasil melenyapkan semua yang ada dihadapannya, Ban tetap bisa bertahan dari serangan ini.
2) Anggota Nanatsu no Taizai yang paling Pragmatis.
Ban adalah anggota Taizai yang paling Pragmatis untuk Merlin.
Dia bersedia untuk menempatkan keselamatan rekan satu timnya di atas hati nuraninya.
Hal ini ditunjukkan saat kalah dari Guila dan dia ingin dibunuhnya.
Meskipun pada akhirnya dia tak dibunuh, namun pada akhirnya para ksatria suci akan kembali dengan level yang jauh lebih sulit.
BACA JUGA : Nanatsu no Taizai : Berhasilnya Gowther Menyadarkan Mael dari Amukan