• Jejepangan
  • Kanal Korea
  • Nasional
  • Sport
  • Barat
  • Game

  • Jejepangan
  • Kanal Korea
  • Nasional
  • Sport
  • Barat
  • Game

Video Promo Ketiga Anime Tokyo Revengers Perlihatkan Arc Bloody Haloween, Seperti Ini Visualnya

  • June 26, 2021
  • comments
  • Sorenamoo
  • Posted in AnimeJejepangan

Sebuah Event untuk Anime Tokyo Revengers telah mengungkap hadirnya Video Promo dan Key Visual Ketiga serta Artis Penyanyi Lagu Ending baru.

Video ini memperlihatkan hadirnya Arc Bloody Halloween atau Arc Halloween Berdarah yang akan ditayangkan di Bulan Juli.

Berikut Video dan Key Visualnya !

Visual-Bloody-Halloween-1

BACA JUGA : Tokyo Revengers: 5 Fakta Menarik Takemichi Hanagaki, Si Pecundang yang Jadi Pahlawan Mickey

Lagu Ending baru akan dibawakan oleh Grup Nakimushi dengan Judul Tokyo Wonder yang akan mulai diputar pada episode 13 anime.

Anime ini berfokus pada seorang lelaki bernama Takemichi Hanagaki yang mengetahui bahwa pacarnya semenjak SMP yaitu Hinata Tachibana telah meninggal.

Dia dibunuh oleh geng jahat bernama Tokyo Manji.

Takemichi tinggal di apartemen jelek dengan dinding tipis, dimana bos nya yang 6 tahun lebih mudah memperlakukannya seperti orang idiot.

Ditambah lagi dia seorang yang miskin dan dianggap tak berguna.

Disaat dia mencapai kehidupannya yang terendah, dia tiba-tiba melompati waktu ke masa lalu sepanjang 12 tahun di masa SMA nya.

Dengan ini terbukalah kesempatan untuk menyelamatkan Hinata dan mengubah hidupnya yang terpuruk.

Takemichi harus mengincar puncak posisi dari geng berandalah Kanto yang paling jahat.

BACA JUGA : Tokyo Revengers Review: Dipaksa Keadaan Berubah, Takemichi Selamatkan Nyawa Draken

Anime ini disutradarai oleh Koichi Hatsumi.

Yasuyuki Muto yang bertanggungjawab atas skrip seri.

Kenichi Ohnuki dan Keiko ta bertugas mendesain karakternya.

Satoki Lida sebagai Sound Director.

Hiroaki Tsutsumi yang mengkomposisi musik.

Manganya sendiri diluncurkan oleh Ken Wakui pada Majalah Weekly Shonen pada Maret 2017 dan sudah memiliki 20 juta copy yang beredar pada 4 Juni.

Arc terakhir dari cerita sudah dimasuki semenjak 2 Juni lalu.

Tak hanya itu, Adaptasi Film Live Action dari Manga nya juga sudah dibuat Warner Bros. Japan dan dijadwalkan untuk diputar di Jepang pada Oktober 2020, namun dimajukan menjadi 9 Juli.

Film ini disutradarai oleh Tsutomu Hanabusa dan sempat mengalami penghentian Syuting pada April 2020 demi memprioritaskan kesehatan para pemain dan kru.

BACA JUGA : Sebelum Nonton Tokyo Revengers, Ketahui Simbol di Atribut Geng Toman yang Jadi Kontroversi

SUMBER

 

 

Related Posts

One Piece Volume 113
comments
JejepanganManga

Daftar Lengkap Informasi Penting di One Piece Volume 113 SBS: Celestial Dragon Baru hingga Asal Usul Franky

Read more

One Piece Volume 113
comments
JejepanganManga

One Piece Volume 113 SBS: Franky’s Family, Celestial Dragons, Vegapunk’s Philosophy, and Wano’s New Era

Read more

comments
JejepanganManga

One Piece SBS 113 Telah Mengungkap Ibu Franky, Oda Sudah Mengisyaratkannya Selama Bertahun-tahun

Read more

Selain Kimi no Nawa, Ini Rekomedasi Movie Terbaik ...

  • June 26, 2021
  • comments

Bocoran dan Spoiler Anime Tokyo Revengers Episode ...

  • June 26, 2021
  • comments

Share this

About author

Sorenamoo

Related Posts

One Piece Volume 113
comments
JejepanganManga

Daftar Lengkap Informasi Penting di One Piece Volume 113 SBS: Celestial Dragon Baru hingga Asal Usul Franky

Read more

One Piece Volume 113
comments
JejepanganManga

One Piece Volume 113 SBS: Franky’s Family, Celestial Dragons, Vegapunk’s Philosophy, and Wano’s New Era

Read more

comments
JejepanganManga

One Piece SBS 113 Telah Mengungkap Ibu Franky, Oda Sudah Mengisyaratkannya Selama Bertahun-tahun

Read more

comments
JejepanganManga

One Piece Theory: Is Gloriosa Franky’s Mother? Oda’s SBS 113 Confirms Queen Is His Father

Read more

Tags

  • Arc Bloody Halloween
  • Draken
  • Hinata Tachibana
  • Mickey
  • Takemichi Hanagaki
  • Tokyo Revengers

Comments

Do not miss

One Piece Volume 113
comments
JejepanganManga

Daftar Lengkap Informasi Penting di One Piece Volume 113 SBS: Celestial Dragon Baru hingga Asal Usul Franky

Read more

Tentang Kami


SORENAMOO merupakan situs berita untuk para penggemar kultur Jepang dan Korea alias Halyu Wave. Di sini kami menyediakan informasi terupdate mulai dari news, review, musik, artis serta rekomendasi tayangan anime dan drakor. Join dengan akun sosmed kami agar lebih mudah terhubung dengan berita-berita paling hot dan terkini.

  • facebook
  • instagram
  • youtube
  • twitter
  • telegram
  • tiktok
  • Email : [email protected]
Copyright © 2023 by Sorenamoo