Siapa Nama Asli L dalam Serial Death Note?
Death Note masih menjadi salah satu anime misteri abad ke-21 yang paling ikonik sejauh ini. Sudah lebih dari satu dekade setelah pertama kali anime Death Note ditayangkan. Para fans masih mendambakan serial Death Note karena alur cerita yang mendebarkan, mencengangkan, dan karakter yang tak terlupakan. L merupakan salah satu karakter yang paling disukai tidak hanya Read more