• Jejepangan
  • Kanal Korea
  • Nasional
  • Sport
  • Internasional
  • Game

  • Jejepangan
  • Kanal Korea
  • Nasional
  • Sport
  • Internasional
  • Game

Spoiler Manga Jujutsu Kaisen 226: Gojo Satoru Gunakan Teknik Baru Simple Domain New Shadow Style!

  • June 14, 2023
  • comments
  • Haibara
  • Posted in JejepanganManga

Berikut adalah spoiler lanjutan dari manga Jujutsu Kaisen 226 yang masih seputar pertarungan Gojo Satoru dan Ryomen Sukuna.

Diceritakan sebelumnya, Gojo Satoru selamat dari serangan Sukuna meski di dalam domain sang Raja Kutukan.

Gojo menggunakan Teknik Kutukan Pembalik untuk memulihkan luka yang dia dapatkan.

Meski begitu, Gojo belum lepas dari bahaya karena dia masih di dalam domain Sukuna.

Gojo yang terus menerima serangan pun bersimbah darah.

Meski begitu, Gojo terus menggunakan Teknik Kutukan Pembalik untuk memulihkan luka-lukanya.

Manga Jujutsu Kaisen 226: Gojo Satoru Gunakan Teknik Baru

Para penyihir menyaksikan pertarungan Gojo vs Sukuna mulai khawatir.

Pasalnya, Sukuna terus menghalangi Gojo untuk keluar dari domainnya, Malevolent Shrine atau Kuil Jahat.

Sukuna dan Gojo pun terlibat dalam pertarungan tangan kosong.

Yuji dkk berpikir kalau tidak ada jalan keluar bagi Gojo Satoru.

Tapi yang mengejutkan, Gojo kemudian menggunakan teknik baru yang belum pernah ditampilkan.

Gojo menggunakan “Simple Domain: New Shadow Style” yang membuat para penyihir terkejut.

Yuji bertanya bagaimana Gojo bisa melakukan hal tersebut.

Kusakabe menjawab kalau Gojo bukan tidak bisa menggunakan teknik Simple Domain.

Hanya saja, Gojo tidak menunjukkannya karena dirasa tidak cocok mengajarkan teknik seperti itu.

Kusakabe sendiri mengaku tidak paham bagaimana Gojo bisa terus menggunakan simple domain berulang kali tapi sekaligus menyembuhkan dirinya.

Mengingat dengan menyembuhkan diri, Gojo harus menggunakan Teknik Kutukan Pembalik.

Choso menjawab kalau itu karena energi kutukan untuk membuat simple domain sangat sedikut.

Tapi hal itu hanya akan mengulur waktu dan tidak memberikan dampak besar dalam pertarungan.

Seiring dengan berjalan pertarungan, Gojo menyembuhkan luka di wajahnya.

Tapi lagi-lagi Sukuna menebas Gojo di bagian wajah yang memaksanya kembali menggunakan simple domain.

Tapi, Gojo kemudian berhenti menggunakan Teknik Kutukan Pembalik.

Ino mengatakan kalau Gojo tidak akan kehabisan energi kutukan di situasi normal.

Namun, pemakaian Teknik Kutukan Pembali membutuhkan energi kutukan yang dua kali lebh besar.

Apalagi, Gojo juga menggunakan teknik simple domain.

Jadi, wajar apabila akhirnya Gojo Satoru kelelahan.

Nah, itu tadi sebagian spoiler manga Jujutsu Kaisen 226.

Nantikan spoiler dan update selanjutnya!

KLIK DI SINI UNTUK BACA ARTIKEL JUJUTSU KAISEN LAIN

KLIK DI SINI UNTUK NONTON CHANNEL YOUTUBE SORENAMOO

Related Posts

comments
AnimeJejepangan

Tatsuya Nagamine Meninggal: Sutradara One Piece Film Z & Dragon Ball Super: Broly Tutup Usia 53 Tahun

Read more

comments
AnimeJejepangan

Tatsuya Nagamine Passes Away: One Piece Film Z & Dragon Ball Super: Broly Director Dies at 53

Read more

Boruto Two Blue Vortex Chapter 28 Sub Indo
comments
JejepanganManga

Spoiler, Raw, Dialog dan Link Baca Online Manga Boruto Two Blue Vortex 28 Sub Indo

Read more

Spoiler Manga Jujutsu Kaisen 226: Dipuji Sukuna ka...

  • June 14, 2023
  • comments

Spoiler Manga Jujutsu Kaisen 226: Serangan Balik G...

  • June 14, 2023
  • comments

Share this

About author

Haibara

Related Posts

comments
AnimeJejepangan

Tatsuya Nagamine Meninggal: Sutradara One Piece Film Z & Dragon Ball Super: Broly Tutup Usia 53 Tahun

Read more

comments
AnimeJejepangan

Tatsuya Nagamine Passes Away: One Piece Film Z & Dragon Ball Super: Broly Director Dies at 53

Read more

Boruto Two Blue Vortex Chapter 28 Sub Indo
comments
JejepanganManga

Spoiler, Raw, Dialog dan Link Baca Online Manga Boruto Two Blue Vortex 28 Sub Indo

Read more

Boruto Two Blue Vortex Chapter 28 Sub Indo
comments
JejepanganManga

Boruto Two Blue Vortex Chapter 28 Raw Scans and Translation

Read more

Tags

  • Gojo Satoru
  • JJK 226
  • JJK Spoilers
  • Jujutsu Kaisen
  • Jujutsu Kaisen 226
  • Manga Jujutsu Kaisen 226
  • Spoiler Jujutsu Kaisen
  • Sukuna

Comments

Do not miss

comments
AnimeJejepangan

Tatsuya Nagamine Meninggal: Sutradara One Piece Film Z & Dragon Ball Super: Broly Tutup Usia 53 Tahun

Read more

Tentang Kami


SORENAMOO merupakan situs berita untuk para penggemar kultur Jepang dan Korea alias Halyu Wave. Di sini kami menyediakan informasi terupdate mulai dari news, review, musik, artis serta rekomendasi tayangan anime dan drakor. Join dengan akun sosmed kami agar lebih mudah terhubung dengan berita-berita paling hot dan terkini.

  • facebook
  • instagram
  • youtube
  • twitter
  • telegram
  • tiktok
  • Email : [email protected]
Copyright © 2023 by Sorenamoo