• Jejepangan
  • Kanal Korea
  • Nasional
  • Sport
  • Barat
  • Game

  • Jejepangan
  • Kanal Korea
  • Nasional
  • Sport
  • Barat
  • Game

Anime Black Clover Episode 156 Bahasa Indonesia: Latihan Yami Dimulai

  • December 14, 2020
  • comments
  • Sorenamoo
  • Posted in AnimeJejepangan

Anime Black Clover episode 156 membahas latihan para ksatria sihir semakin intensif mengingat pertempuran melawan kerajaan Spade semakin dekat.

Tak terkecuali Yami sang kapten ksatria sihir.

Dia juga akan memperkuat dirinya di Episode 156 nanti dengan berlatih di gunung berapi.

Sebuah video preview untuk Black Clover episode 156 sudah hadir. Simak dibawah ini !

Dalam video preview ini diperlihatkan pada bagian akhir munculnya seorang pria yang dikejar beberapa orang berjubah.

Karakter ini telah diperkenalkan dalam manga yang bernama Ralph Niaflem. Ralph ini memiliki peran penting dalam Black Clover episode 156 dan seterusnya karena akan menjelaskan pada kita mengapa Yuno tetap di Kerajaan Clover sedangkan berlatih dengan roh penjaga adalah pilihan terbaik.

Ralph sendiri adalah bagian dari kelompok oposisi yang menentang kepemimpinan Dark Triad dari Kerajaan Spade.

BACA JUGA: Manga Boku no Hero Academia Chapter 296 Bahasa Indonesia : Tanggal Rilis, Prediksi, dan Update Terbaru

Kingdom Season 3 Lanjutkan Episode Terbarunya Setelah Delay karena Covid-19

Melalui laman resminya, Kingdom season 3 akan melanjutkan episode terbarunya pada bulan April 2021. Selain itu, mereka juga mengunggah video teaser terbaru untuk kembalinya serial tersebut.

Berikut videonya:

Seperti diketahui, pihak studio mengumumkan soal penundaan episode 5 anime Kingdom season 3. Penundaan tersebut dilakukan karena pandemi Covid-19 yang mengganggu jadwal produksi.

Season ketiga anime karya Yasuhisa Hara ini mengisahkan tentang budak bernama Xin dan impiannya untuk menjadi jenderal besar di Kerajaan Qin.

Xin membantu Ying Zheng, raja muda Qin yang punya impian untuk menyatukan China, membangun kekuatan di kerajaan tersebut.  Xin berjuang sekuat tenaga agar bisa menjadi komandan langit yang bisa mengalahkan Tujuh Kerajaan yang lain.

BACA JUGA: Mai Fuchigami Rilis Single Terbaru dan Album Lengkap Kedua Bersamaan

 

Manga ini pertama kali diterbitkan di Weekly Young Jump Shueisha pada tahun 2006. Hara mengatakan bahwa dirinya akan membuat 100 volume dari serial Kingdom ini. Serialnya mendapatkan adaptasi anime pada tahun 2012 dan season keduanya pada 2013.

Selain itu, serial manga ini juga mendapatkan adaptasi film live action pada bulan April kemarin.

Related Posts

comments
AnimeJejepangan

Jujutsu Kaisen Season 3: Yuji vs Yuta Preview Unleashes Hype Before Execution Movie Drops

Read more

comments
JejepanganManga

Setelah 28 Tahun, Oda Akhirnya Mengungkap Rahasia Will of D di One Piece

Read more

comments
JejepanganManga

Preview Manga Blue Lock Chapter 324 Bahasa Indonesia: Afterglow

Read more

Kingdom Season 3 Lanjutkan Episode Terbarunya Sete...

  • December 14, 2020
  • comments

Anime New World Trigger Ungkap Lagu Serta Penyanyi...

  • December 14, 2020
  • comments

Share this

About author

Sorenamoo

Related Posts

comments
AnimeJejepangan

Jujutsu Kaisen Season 3: Yuji vs Yuta Preview Unleashes Hype Before Execution Movie Drops

Read more

comments
JejepanganManga

Setelah 28 Tahun, Oda Akhirnya Mengungkap Rahasia Will of D di One Piece

Read more

comments
JejepanganManga

Preview Manga Blue Lock Chapter 324 Bahasa Indonesia: Afterglow

Read more

comments
JejepanganManga

Blue Lock Chapter 324: Preview, Spoilers, and Predictions, Kuso’s Ego Awakens Against Japan

Read more

Tags

  • anime
  • Black Clover
  • Sinopsis
  • Yami

Comments

Do not miss

comments
AnimeJejepangan

Jujutsu Kaisen Season 3: Yuji vs Yuta Preview Unleashes Hype Before Execution Movie Drops

Read more

Tentang Kami


SORENAMOO merupakan situs berita untuk para penggemar kultur Jepang dan Korea alias Halyu Wave. Di sini kami menyediakan informasi terupdate mulai dari news, review, musik, artis serta rekomendasi tayangan anime dan drakor. Join dengan akun sosmed kami agar lebih mudah terhubung dengan berita-berita paling hot dan terkini.

  • facebook
  • instagram
  • youtube
  • twitter
  • telegram
  • tiktok
  • Email : [email protected]
Copyright © 2023 by Sorenamoo