• Jejepangan
  • Kanal Korea
  • Nasional
  • Sport
  • Barat
  • Game

  • Jejepangan
  • Kanal Korea
  • Nasional
  • Sport
  • Barat
  • Game

Shonen Jump Rilis Chapter Spesial, Adakah Kemungkinan Serial Bleach Berlanjut?

  • August 6, 2021
  • comments
  • Sorenamoo
  • Posted in JejepanganManga

Berikut ini adalah spoiler chapter terbaru Bleach 2021 dan juga tentang kemungkinan berlanjutnya serial Bleach.

Serial manga Bleach akan segera merilis chapter ‘spesial’ untuk memperingati hari jadi yang ke-20.

Shonen Jump mengumumkan akan menerbitkan chapter ‘Bleach’ tersebut di edisi ke-36/37 yang rilis pada 10 Agustus mendatang.

Ada juga teaser dari artwork Ichigo dengan gaya rambut baru dan terlihat lebih dewasa.

Kabarnya chapter baru tersebut akan dikemas dalam 73 halaman.

Semua informasi tadi sudah mulai tersebar sejak minggu lalu.

Tapi sekarang sudah ada informasi baru mengenai chapter tersebut.

BACA JUGA : Bleach : Bagaimana Zanpakuto menjadi Pedang Pemotong Jiwa Tertinggi ?

SPOILER MANGA BLEACH CHAPTER TERBARU BAHASA INDONESIA

Berdasarkan bocoran yang keluar dalam sebuah postingan di reddit. Ada beberapa informasi mengenai chapter bleach yang akan segera dirilis, yaitu :

1) Zanpakutou dalam wujud Shikai.

2) Chapter Bleach Terbaru ini, mengambil waktu kejadian 10 tahun setelah Chapter 684.

Terbukti dengan Rukia Kuchiki yang memakai seragam kapten serta penampilan Kazui dan Ichika yang sama seperti yang kita lihat di chapter 686.

3) Chapter ini bercerita seputar ‘Szayel Aporro Granz’ yang mencoba keluar dari Neraka.

4) Mirip seperti event di film ke-4, kali ini para kapten dipimpin oleh Kyoraku bersama Ichigo yang berusaha menghentikan Szayel Aporro keluar dari Neraka.

5) Szayel Aporro mencoba keluar dari neraka melalui suatu cara kemungkinan melalui suatu peningkatan kekuatan atau penggabungan kekuatan.

Dihalaman digambarkan Ichigo yang terkejut ketika berbicara dengan Szayel Aporro dan juga bentuk tubuh serta wajah Szayel Aporro yang terlihat berbeda.

BACA JUGA : BLEACH: Mengenal Lebih Dekat Isane Kotetsu, Sang Letnan Pemilik Kekuatan Medis Unik

6) Dan yang paling menarik adalah ada panel menunjukkan sebuah pedang yang mengarah keluar dari neraka dan menusuk Szayel Aporro dari belakang.

7) Menariknya lagi pedang itu mirip seperti Shikainya Ukitake. Apa benar pedang itu adalah Shikainya Ukitake? Apa yang Ukitake lakukan di Neraka? Apa dia menjadi penjaga gerbang neraka?

8) Di salah satu halamannya ada tulisan “The Jail Prison Hell Arc”.

9) Kazui akan mempunyai peran/pengaruh dalam chapter ini.

10) Chapter berakhir dengan open ended.

BACA JUGA : Berbagai Macam Arc Penting di Anime Bleach sebelum Arc Perang Berdarah Seribu Tahun Dimulai !

APA SERIAL KOMIK BLEACH MASIH BERLANJUT?

Sampai saat menulis artikel ini, kelanjutan komik Bleach masih belum ada konfirmasi maupun kepastian.

Akan tetapi chapter terbaru Bleach yang Open Ending membuat spekulasi di antara fans bahwa Bleach masih akan berlanjut.

Diperkuat juga oleh dengan salah satu halaman Chapter Manga Baru Bleach ini yang bertuliskan “The Jail Prison Hell Arc”. Menandakan dimulainya sebuah arc baru.

Jika tidak Hell Arc, 10 tahun time skip tentunya masih bisa digunakan Tite Kubo-Sensei.

Menurut kalian bagaimana? Apa Serial Komik Bleach akan berlanjut?

Menurut penulis memang tinggi kemungkinan komik Bleach masih akan berlanjut, kalaupun tidak berlanjut setidaknya sudah pasti Bleach akan mendapat semacam mini arc yaitu “The Jail Prison Hell Arc”.

Kalian bisa membaca manga Bleach Bahasa Indonesia gratis di Mangakyo.

KLIK DISINI UNTUK MEMBACA MANGA BLEACH BAHASA INDONESIA GRATIS DI WEBSITE MANGAKYO

BACA JUGA : Sekuel Anime Bleach akan Bahas Tentang Quincy ! Berikut yang Harus Kamu Tahu !

Related Posts

One Piece Volume 113
comments
JejepanganManga

Daftar Lengkap Informasi Penting di One Piece Volume 113 SBS: Celestial Dragon Baru hingga Asal Usul Franky

Read more

One Piece Volume 113
comments
JejepanganManga

One Piece Volume 113 SBS: Franky’s Family, Celestial Dragons, Vegapunk’s Philosophy, and Wano’s New Era

Read more

comments
JejepanganManga

One Piece SBS 113 Telah Mengungkap Ibu Franky, Oda Sudah Mengisyaratkannya Selama Bertahun-tahun

Read more

Tensura: Rimuru Tempest Dapatkan Sekutu Kuat untuk...

  • August 6, 2021
  • comments

My Hero Academia: 5 Hal yang Belum Kalian Tahu Ten...

  • August 6, 2021
  • comments

Share this

About author

Sorenamoo

Related Posts

One Piece Volume 113
comments
JejepanganManga

Daftar Lengkap Informasi Penting di One Piece Volume 113 SBS: Celestial Dragon Baru hingga Asal Usul Franky

Read more

One Piece Volume 113
comments
JejepanganManga

One Piece Volume 113 SBS: Franky’s Family, Celestial Dragons, Vegapunk’s Philosophy, and Wano’s New Era

Read more

comments
JejepanganManga

One Piece SBS 113 Telah Mengungkap Ibu Franky, Oda Sudah Mengisyaratkannya Selama Bertahun-tahun

Read more

comments
JejepanganManga

One Piece Theory: Is Gloriosa Franky’s Mother? Oda’s SBS 113 Confirms Queen Is His Father

Read more

Tags

  • Bleach
  • Ichigo
  • Ichigo Kurosaki
  • Manga Bleach
  • Spoiler Bleach
  • Zanpakuto

Comments

Do not miss

One Piece Volume 113
comments
JejepanganManga

Daftar Lengkap Informasi Penting di One Piece Volume 113 SBS: Celestial Dragon Baru hingga Asal Usul Franky

Read more

Tentang Kami


SORENAMOO merupakan situs berita untuk para penggemar kultur Jepang dan Korea alias Halyu Wave. Di sini kami menyediakan informasi terupdate mulai dari news, review, musik, artis serta rekomendasi tayangan anime dan drakor. Join dengan akun sosmed kami agar lebih mudah terhubung dengan berita-berita paling hot dan terkini.

  • facebook
  • instagram
  • youtube
  • twitter
  • telegram
  • tiktok
  • Email : [email protected]
Copyright © 2023 by Sorenamoo