• Jejepangan
  • Kanal Korea
  • Nasional
  • Sport
  • Barat
  • Game

  • Jejepangan
  • Kanal Korea
  • Nasional
  • Sport
  • Barat
  • Game

Serial Boruto Bawa Kembali Plot Twist yang Nyaris Hancurkan Cerita Original Naruto

  • November 27, 2023
  • comments
  • Haibara
  • Posted in AnimeJejepanganManga

Serial Boruto dianggap mengembalikan plot twist yang mirip dengan cerita original Naruto.

Seperti kita tahu, klan Otsutsuki menjadi musuh atau ancaman besar di serial Boruto.

Otsutsuki sudah dikenalkan dalam cerita Naruto, di mana mereka menyebabkan petaka di dunia shinobi.

Dalam cerita Naruto, sosok Kaguya Otsutsuki menjadi musuh terakhir.

Dia adalah ibu dari Hagoromo dan Hamura sekaligus nenek dari Indra dan Asura.

Ketika Asura dipilih menjadi pewaris Hagoromo, ini menyebabkan perpecahan dalam hubungan kakak adik tersebut.

Hagoromo Naruto dan Sasuke

Hagoromo Naruto dan Sasuke

Dari sini, konsep reinkarnasi mulai hadir dalam Naruto.

Di mana Naruto disebut reinkarnasi dari Asura, sementara Sasuke Uchiha adalah reinkarnasi dari Indra.

Pola reinkarnasi ini juga tampak pada Madara Uchiha dan Hashirama Senju.

Konflik mereka seolah tak pernah berhenti sejak takdir mereka ditentukan.

Kini, serial Boruto juga dianggap melanjutkan konsep reinkarnasi dari cerita original manga Naruto.

PERINGATAN! ARTIKEL INI MENGANDUNG SPOILER, SILAKAN LANJUTKAN JIKA TIDAK KEBERATAN!

Teori Populer Serial Boruto, Uzumaki Boruto Merupakan Reinkarnasi Shibai Otsutsuki

Ada sebuah teori menarik yang mengatakan Boruto adalah reinkarnasi dari Shibai Otsutsuki.

Shibai Otsutsuki mencapai level kedewaan setelah melalui proses bertahun-tahun mengonsumsi Buah Chakra.

Dia kemudian merekonstruksi dirinya menggunakan Karma.

Ini membuat sosok Shibai Otsutsuki bisa menggunakan Shinjutsu, sebuah teknik di mana ninjutsu hanya dianggap sebagai bayangan.

Shinjutsu dianggap sebagai keajaiban dan tidak membutuhkan gerakan segel tangan untuk eksekusi.

Terlepas dari kemampuan yang ditunjukkan oleh Daemon dan Eida, yang mereka punya sel Shibai Otsutsuki, Dewa Otsutsuki tersebut juga punya kemampuan untuk menciptakan badai.

Jougan - Boruto

Teknik penciptaan badai tersebut merupakan fenomena dari pemakaian chakra angin.

Selama masa pengasingan dari Konoha, Boruto mengembangkan teknik baru, Rasengan Uzuhiko.

Dia dengan mudah bisa menggunakan jutsu dengan elemen angin tanpa menggunakan segel tangan.

Menurut penggemar, Boruto yang sekarang memiliki paralel dengan Shibai Otsutsuki.

Dan lagi, mereka berdua memiliki dojutsu unik bernama Jougan.

Ditambah lagi, ketika Boruto berubah menjado Borushiki, desain tanduknya mirip dengan Shibai Otsutsuki.

Ini kontras dengan Kawaki dan Jigen yang mana tanduk mereka mirip seperti Isshiki Otsutsuki.

Yang lebih menarik lagi, tanduk satu Boruto terbentuk di bagian mata kanan yang memiliki Jougan.

Meski demikian, eksistensi Jougan ini masih menjadi kontroversi.

Mengingat nama ini hanya disebutkan di dalam anime, bukan manganya.

Uzumaki Boruto in Boruto Two Blue Vortex Chapter 2 Manga

Uzumaki Boruto in Boruto Two Blue Vortex Chapter 2 Manga

Alhasil, banyak penggemar yang tidak percaya bahwa dojutsu tersebut nyata.

Anak Naruto ini juga memiliki tanduk mirip Kaguya Otsutsuki.

Ini mungkin karena dia memiliki chakra Kaguya, hasil dari penyatuan chakra Naruto an Hinata.

Hal tersebut meningkatkan kemungkinan kalau Kaguya juga merupakan keturunan dari Shibai Otsutsuki.

Dengan konsep reinkarnasi tersebut, bukan tidak mungkin Boruto adalah reinkarnasi dari Shibai Otsutsuki yang dikenal sebagai Dewa.

KLIK DI SINI UNTUK BACA ARTIKEL BORUTO LAIN

KLIK DI SINI UNTUK NONTON CHANNEL YOUTUBE SORENAMOO

 

 

Related Posts

comments
AnimeJejepangan

Jujutsu Kaisen Season 3: Yuji vs Yuta Preview Unleashes Hype Before Execution Movie Drops

Read more

comments
JejepanganManga

Setelah 28 Tahun, Oda Akhirnya Mengungkap Rahasia Will of D di One Piece

Read more

comments
JejepanganManga

Preview Manga Blue Lock Chapter 324 Bahasa Indonesia: Afterglow

Read more

Pertempuran Pulau Egghead - One Piece

One Piece: Prediksi Bounty Kru Bajak Laut Topi Jer...

  • November 25, 2023
  • comments
Luka di Wajah - One Piece

One Piece: Cerita di Balik Luka di Wajah Akagami S...

  • November 27, 2023
  • comments

Share this

About author

Haibara

Related Posts

comments
AnimeJejepangan

Jujutsu Kaisen Season 3: Yuji vs Yuta Preview Unleashes Hype Before Execution Movie Drops

Read more

comments
JejepanganManga

Setelah 28 Tahun, Oda Akhirnya Mengungkap Rahasia Will of D di One Piece

Read more

comments
JejepanganManga

Preview Manga Blue Lock Chapter 324 Bahasa Indonesia: Afterglow

Read more

comments
JejepanganManga

Blue Lock Chapter 324: Preview, Spoilers, and Predictions, Kuso’s Ego Awakens Against Japan

Read more

Tags

  • Boruto
  • Boruto Two Blue Vortex
  • Hinata
  • Hyuga Hinata
  • Kaguya Otsutsuki
  • Naruto
  • Serial Bpruto
  • Serial Naruto
  • Shibai Otsutsuki
  • Uzumaki Boruto
  • Uzumaki Naruto

Comments

Do not miss

comments
AnimeJejepangan

Jujutsu Kaisen Season 3: Yuji vs Yuta Preview Unleashes Hype Before Execution Movie Drops

Read more

Tentang Kami


SORENAMOO merupakan situs berita untuk para penggemar kultur Jepang dan Korea alias Halyu Wave. Di sini kami menyediakan informasi terupdate mulai dari news, review, musik, artis serta rekomendasi tayangan anime dan drakor. Join dengan akun sosmed kami agar lebih mudah terhubung dengan berita-berita paling hot dan terkini.

  • facebook
  • instagram
  • youtube
  • twitter
  • telegram
  • tiktok
  • Email : [email protected]
Copyright © 2023 by Sorenamoo