• Jejepangan
  • Kanal Korea
  • Nasional
  • Sport
  • Barat
  • Game

  • Jejepangan
  • Kanal Korea
  • Nasional
  • Sport
  • Barat
  • Game

Jujutsu Kaisen: Mengungkap Hubungan Saudara Gojo Satoru dan Okkotsu Yuta yang Masih Sedarah dengan Sugawara Michizane

  • May 25, 2023
  • comments
  • Haibara
  • Posted in AnimeJejepanganManga

Jujutsu Kaisen Movie 0 telah mengungkapkan hubungan persaudaraan Gojo Satoru dan Okkotsu Yuta.

Ya, Gojo mengatakan kalau dia dan Yuta masih satu garis keturunan dengan Sugawara Michizane.

Hal ini diketahui ketika Ichiji menginformasikan latar belakang Yuta.

Yuta adalah keturunan dari Sugawara Michizane yang merupakan salah satu tokoh bersejarah di Jepang.

Di dunia Jujutsu Kaisen, keluarga Gojo juga merupakan keturunan Sugawara Michizane.

Jadi meski keduanya punya nama belakang yang berbeda, Yuta dan Satoru merupakan saudara jauh.

Jujutsu Kaisen

Sugawara Michizane merupakan seorang yang terpelajar sekaligus politisi di era Heian.

Di hidup pada tahun 800-an dan bagi yang belajar sejarah Jepang, kalian mungkin pernah mendengar sosok satu ini.

Sugawara Michizane tidak hanya dikenal sebagai politisi handal tapi juga sosok yang ditakuti.

Berikut adalah sejarah Sugawara Michizane dan kaitannya dengan Gojo Satoru serta Okkotsu Yuta!

Bicara soal Sugawara Michizane, dia merupakan satu dari tiga kutukan terbesar di sejarah Jepang.

Michizane adalah politisi yang melayani Kaisar pada saat itu, tapi dia turun pangkat karena mendapatkan fitnah.

Kemudian, Michizane mati dalam keadaan mengenaskan saat dalam pengasingan.

Setelah kematian Michizane, banyak malapetaka yang menimpa Kyoto.

Di masa itu, Kyoto adalah tempat di mana sang Kaisar tinggal.

Banyak orang meninggal dunia karena tersambar petir.

Dan lagi, Kaisar dan keturunannya meninggal dunia karena penyakit yang tidak diketahui.

Banyak orang percaya bahwa hal ini dipicu oleh kutukan kematian Sugawara Michizane.

Setelah itu, Kaisar selanjutkan membangun sebuah kuil untuk memuja Michizane sebagai dewa.

Ini bertujuan untuk menenangkan jiwa Michizane dan menyucikan kutukannya.

Kuil tersebut dinamai Kitano Tenmangu dan sampai sekarang masih ada di Kyoto.

Kini, Michizane dikenal sebagai salah satu dewa yang memimpin pembelajaran dan petir.

Kembali ke Jujutsu Kaisen, Yuta dan Gojo sama-sama berhubungan dengan kutukan terbesar dalam sejarah Jepang ini.

Itu sebabnya, keduanya sama-sama memiliki Energi Kutukan yang besar.

Mengenal Keluarga Gojo Satoru di Jujutsu Kaisen

Keluarga Gojo benar-benar ada di dalam sejarah Jepang.

Michizane memiliki 15 orang anak, dari mereka muncul 6 keluarga.

Keluarga Gojo merupakan salah satu dari keturunan tersebut.

Dan lagi, banyak sosok yang sebenarnya merupakan keturunan keluarga Michizane.

Sebagian politisi Jepang dan artis bahkan mengumumkan kalau mereka berasal dari garis keturunan Sugawara Michizane.

Salah satunya adalah seorang artis bernama Irie Takako yang hidup di tahun 1930.

Takako berasal dari keluarga bangsawan dan merupakan keturunan asli dari Sugawara Michizane.

Dari sini bisa ditarik bahwa keturunan Michizane juga ada di kalangan orang biasa.

Jadi bukan mustahil kalau Okkotsu Yuta merupakan salah satunya.

KLIK DI SINI UNTUK BACA ARTIKEL JUJUTSU KAISEN

KLIK DI SINI UNTUK NONTON CHANNEL YOUTUBE SORENAMOO

 

Related Posts

One Piece Volume 113
comments
JejepanganManga

Daftar Lengkap Informasi Penting di One Piece Volume 113 SBS: Celestial Dragon Baru hingga Asal Usul Franky

Read more

One Piece Volume 113
comments
JejepanganManga

One Piece Volume 113 SBS: Franky’s Family, Celestial Dragons, Vegapunk’s Philosophy, and Wano’s New Era

Read more

comments
JejepanganManga

One Piece SBS 113 Telah Mengungkap Ibu Franky, Oda Sudah Mengisyaratkannya Selama Bertahun-tahun

Read more

Sukuna dan Gojo di manga Jujutsu Kaisen chapter 224

Manga Jujutsu Kaisen 224 Bahasa Indonesia: Gojo Un...

  • May 25, 2023
  • comments
Ratu Nefertari Lily - One Piece

One Piece: Ratu Nefertari Lily Diduga Sosok Sebena...

  • May 25, 2023
  • comments

Share this

About author

Haibara

Related Posts

One Piece Volume 113
comments
JejepanganManga

Daftar Lengkap Informasi Penting di One Piece Volume 113 SBS: Celestial Dragon Baru hingga Asal Usul Franky

Read more

One Piece Volume 113
comments
JejepanganManga

One Piece Volume 113 SBS: Franky’s Family, Celestial Dragons, Vegapunk’s Philosophy, and Wano’s New Era

Read more

comments
JejepanganManga

One Piece SBS 113 Telah Mengungkap Ibu Franky, Oda Sudah Mengisyaratkannya Selama Bertahun-tahun

Read more

comments
JejepanganManga

One Piece Theory: Is Gloriosa Franky’s Mother? Oda’s SBS 113 Confirms Queen Is His Father

Read more

Tags

  • Gojo Satoru
  • JJK
  • Jujutsu Kaisen
  • Jujutsu Kaisen Movie 0
  • Okkotsu Yuta
  • Sugawara Michizane

Comments

Do not miss

One Piece Volume 113
comments
JejepanganManga

Daftar Lengkap Informasi Penting di One Piece Volume 113 SBS: Celestial Dragon Baru hingga Asal Usul Franky

Read more

Tentang Kami


SORENAMOO merupakan situs berita untuk para penggemar kultur Jepang dan Korea alias Halyu Wave. Di sini kami menyediakan informasi terupdate mulai dari news, review, musik, artis serta rekomendasi tayangan anime dan drakor. Join dengan akun sosmed kami agar lebih mudah terhubung dengan berita-berita paling hot dan terkini.

  • facebook
  • instagram
  • youtube
  • twitter
  • telegram
  • tiktok
  • Email : [email protected]
Copyright © 2023 by Sorenamoo