• Jejepangan
  • Kanal Korea
  • Nasional
  • Sport
  • Barat
  • Game

  • Jejepangan
  • Kanal Korea
  • Nasional
  • Sport
  • Barat
  • Game

Jangan Khawatir Attack on Titan Tamat, Berikut Rekomendasi Anime Genre Action yang ‘Worth It’ Buat Ditonton

  • April 24, 2021
  • comments
  • Sorenamoo
  • Posted in JejepanganManga

Attack On Titan adalah manga yang sangat menarik dalam satu dekade terakhir.

Banyak sekali adegan-adegan yang kemungkinan di masa depan akan memperngaruhi para pembuat konten di masa mendatang.

Namun Attack On Titan sudah berakhir, lalu rekomendasi manga apa sajakah yang harus kamu tahu untuk mengisi kekosongan ?

(Spoiler Alert ! Silakan melanjutkan jika tak keberatan)

1) Chainsaw Man

Chainsaw-man-1

Manga Chanisaw Man ditulis oleh Tatsuki Fujimoto yang dimulai pada tahun 2018.

Mengisahkan seseorang bernama Denji yang berubah menjadi manusia iblis dengan senjata gergaji mesin.

Hal ini terjadi karena ia tak sengaja terkena serangan iblis ketika sedang berburu.

Sama juga dengan Eren Yeager yang secara tak sengaja mengaktifkan kekuatan titannya karena terdesak.

Baik Denji maupn Eren sama-sama merupakan senjata pemusnah yang dahsyat.

2) Golden Kamuy

golden-kamuy-1

Manga survival Golden Kamuy diluncurkan pada tahun 2014 dan menunjukkan sebuah peran dimana karakter haruslah berburu harta karun selama Era Meiji.

Sugimoto adalah veteran perang yang berjang untuk menemukan harta karun emas milik suku Ainu yang disembunyikan.

Dia dibantu oleh Asirpa sang gadis muda yang tak kenal takut dari suku Ainu.

Ternyata mengejutkannya adalah bahwa lokasi harta berada di tato tubuh para tahanan.

Mereka harus mencari dengan sengitnya agar harta tersebut bisa segera ditemukan.

BACA JUGA : Ngeri-ngeri Sedap, Ini Daftar Penjahat di Attack on Titan yang Digemari Fans Part 1

3) Gantz

gantz-1

Gantz adalah manga pertarungan yang berlangsung dari tahun 2000 hingga tahun 2013.

Mengisahkan seorang bernama Kei Kurono yang tak menyukai semua orang dan segala sesuatu di sekitarnya.

Suatu hari dia ditabrak ole kereta seetelah mencoba menyelamatkan seorang tunawisma yang mabuk bersama teman masa kecilnya yaitu Kato.

Mereka bangkit di apartemen Tokyo dengan bola hitam aneh dan dikelilingin olen individu yang sudah meninggal jua.

Semuanya diberikan tugas aneh utntuk membasmi alien yang bersembunyi diantara manusia.

Banyak sekali cerita kematian, kesedihan dan dendam yang terjadi dalam serial ini layaknya Attack On Titan.

4) Dorohedoro

dorohedoro-1

Dorohedoro adalah manga fantasi yang berlangsung pada tahun 2000 hingga 2018.

Mengikuti seorang bernama Kaiman sang pria yang kehilangan ingatannya setelah sang penyihir memberinya kepala reptil.

Bersama dengan rekannya yaitu Nikaido, mereka memburu penyihir dengan harapan menemukan pengutuknya ini.

Jika dilihat dari sisi Attack On Titan, banyak sekali wanita-wanita tangguh seperti Mikasa, Sasha, Historia, Annie dan masih banyak lagi yang berperan disini.

Begitu pula dengan Dorohedoro yang memiliki Noi dan Nikaido yang merupakan petarung yang sangat ahli ketimbang para pria yang lainnya.

BACA JUGA : Ngeri-ngeri Sedap, Ini Daftar Penjahat di Attack on Titan yang Digemari Fans Part 2

5) 20th Century Boys

20-th-century-boys-1

20th Century Boys berlangsung pada tahun 1999 sampai 2006

Berpusat pada seorang lelaki bernama Kenji Endo yang gagal menjadi seorang musisi rock, sehingga dia banting stir menjadi pramuniaga toko.

Suatu hari datanglah teman masa kecilnya yang membunuh keluarganya.

Simbol yang ia buat ketika masih kecil mulai muncul di kehidupan nyata.

BACA JUGA : Jelang Attack on Titan Tamat, Terungkap Teori 5 Cara Marleyans Bisa Menang Lawan Bangsa Eldia

Related Posts

One Piece Volume 113
comments
JejepanganManga

Daftar Lengkap Informasi Penting di One Piece Volume 113 SBS: Celestial Dragon Baru hingga Asal Usul Franky

Read more

One Piece Volume 113
comments
JejepanganManga

One Piece Volume 113 SBS: Franky’s Family, Celestial Dragons, Vegapunk’s Philosophy, and Wano’s New Era

Read more

comments
JejepanganManga

One Piece SBS 113 Telah Mengungkap Ibu Franky, Oda Sudah Mengisyaratkannya Selama Bertahun-tahun

Read more

Punya Otak Encer! Ini Dia Daftar Karakter Anime Te...

  • April 24, 2021
  • comments

Kimetsu no Yaiba: Teka-teki Ayah Tanjiro Kamado, B...

  • April 24, 2021
  • comments

Share this

About author

Sorenamoo

Related Posts

One Piece Volume 113
comments
JejepanganManga

Daftar Lengkap Informasi Penting di One Piece Volume 113 SBS: Celestial Dragon Baru hingga Asal Usul Franky

Read more

One Piece Volume 113
comments
JejepanganManga

One Piece Volume 113 SBS: Franky’s Family, Celestial Dragons, Vegapunk’s Philosophy, and Wano’s New Era

Read more

comments
JejepanganManga

One Piece SBS 113 Telah Mengungkap Ibu Franky, Oda Sudah Mengisyaratkannya Selama Bertahun-tahun

Read more

comments
JejepanganManga

One Piece Theory: Is Gloriosa Franky’s Mother? Oda’s SBS 113 Confirms Queen Is His Father

Read more

Tags

  • 20th Century Boys
  • Attack on Titan
  • Chainsaw Man
  • Dorohedoro
  • Gantz
  • Golden Kamuy

Comments

Do not miss

One Piece Volume 113
comments
JejepanganManga

Daftar Lengkap Informasi Penting di One Piece Volume 113 SBS: Celestial Dragon Baru hingga Asal Usul Franky

Read more

Tentang Kami


SORENAMOO merupakan situs berita untuk para penggemar kultur Jepang dan Korea alias Halyu Wave. Di sini kami menyediakan informasi terupdate mulai dari news, review, musik, artis serta rekomendasi tayangan anime dan drakor. Join dengan akun sosmed kami agar lebih mudah terhubung dengan berita-berita paling hot dan terkini.

  • facebook
  • instagram
  • youtube
  • twitter
  • telegram
  • tiktok
  • Email : [email protected]
Copyright © 2023 by Sorenamoo