• Jejepangan
  • Kanal Korea
  • Nasional
  • Sport
  • Barat
  • Game

  • Jejepangan
  • Kanal Korea
  • Nasional
  • Sport
  • Barat
  • Game

Anime JimiHen Jimiko o Kaechau Jun Isei Koyu Ungkap Video Preview dan Lagu Tema

  • December 17, 2020
  • comments
  • Sorenamoo
  • Posted in AnimeJejepangan

Website resmi anime JimiHen Jimiko o Kaechau Jun Isei Koyu (Pure Heterosexual Intercourse That Transforms a Plain Girl) yang diadaptasi dari ComicFesta anime karya Iburo mengunggah video promosinya pada hari Rabu.

Video tersebut menampilkan cuplikan anime dan lagu tema “After Five Cinderella” oleh Saki Hazuki. Berikut video trailer JimiHen Jimiko o Kaechau Jun Isei Koyu!

Serial ini mengisahkan tentang hubungan antara dua rekan kerja, pekerja kantor Rena Yukuhashi dan pengusaha Ryohei Hachiya.

BACA JUGA: 10 Spesies yang Ada Dalam Serial Tensei Shitara Slime Datta

Yukuhashi tampak seperti wanita paling polos di perusahaannya, namun dia berubah jadi wanita paling cantik saat berdandan di luar kantor.

Bingung melihat perubahan Yukuhashi, Hachiya secara tidak sengaja mengajaknya untuk lebih mengenal satu sama lain, tanpa menyadari bahwa mereka sedang berdiri di depan hotel melati.

Anime “edisi premium” dengan adegan dewasa akan diterbitkan di situs web ComicFesta Anime pada 3 Januari 2021 pukul 24.00.

Anime edisi on-air akan tayang perdana di saluran Tokyo MX pada 4 Januari 2021 pukul 01.00 pagi. Acara spesial tentang program baru ini akan tayang pada 28 Desember 2020.

Berikut deretan seiyuu-nya:

Kazane sebagai Rena Yukuhashi

Mahito Kawamura sebagai Ryohei Hachiya

BACA JUGA: Mungkinkah Naruto Benar-benar Mati Di Manga Boruto?

Usa Fujisaki sebagai RIe Sekiguchi

Hibiki Nanashino sebagai Bucho (Manager)

Season 2 Anime Majutsushi Orphen Haguretabi Ungkap Visual dan PV Kedua

Dilansir dari situs website resmi untuk Anime Majutsushi Orphen Haguretabi ungkapkan PV kedua beserta visual terbaru bagi Season Keduanya.

Season kedua berjudul Majutsushi Orphen Haguretabi Kimluck-hen. Seperti apakah video dan visualnya ? Simak dibawah ini !

Berikut Visualnya !

Season kedua akan ditayangkan pada 20 Januari pada AT-X. Musim baru ini disutradarai oleh Takayuki Hamana di Studio DEEN.

Reiko Yoshida bertanggungjawab atas skrip seri. Takahiko Yoshida menjadi desainer karakter. Miyo Hanami sebagai Sutradara CG. Shinnosuke yang mengkomposisi musik.

Lagu Opening anime dibawakan oleh Showtaro Morikubo dengan judul Light of Justice. Sedangkan Lagu Ending anime masih belum diketahui.

BACA JUGA: Manga Horror Shibuya Goldfish Akan Tamat di Volume Ke 11

Mengisahkan seorang karakter bernama Orphen yang dikeluarkan dari Tower Taring yang bergengsi. Dia keluar untuk menyelamatkan Azalie sang gadis yang dihormatinya seperti seorang adik.

Mereka bertemu di Kota Totokanta yang ramai setelah lima tahun lamanya. Tapi apakah kebenaran yang tersembunyi dibalik transformasi mengerikan Azalie ? Dan juga rahasia apa yang tersembunyi di balik Sword of Baldanders ?

Related Posts

comments
AnimeJejepangan

Jujutsu Kaisen Season 3: Yuji vs Yuta Preview Unleashes Hype Before Execution Movie Drops

Read more

comments
JejepanganManga

Setelah 28 Tahun, Oda Akhirnya Mengungkap Rahasia Will of D di One Piece

Read more

comments
JejepanganManga

Preview Manga Blue Lock Chapter 324 Bahasa Indonesia: Afterglow

Read more

Shingeki no Kyojin Mulai Membahas Anggota Terakhir...

  • December 17, 2020
  • comments

Season 2 Anime Majutsushi Orphen Haguretabi Ungkap...

  • December 17, 2020
  • comments

Share this

About author

Sorenamoo

Related Posts

comments
AnimeJejepangan

Jujutsu Kaisen Season 3: Yuji vs Yuta Preview Unleashes Hype Before Execution Movie Drops

Read more

comments
JejepanganManga

Setelah 28 Tahun, Oda Akhirnya Mengungkap Rahasia Will of D di One Piece

Read more

comments
JejepanganManga

Preview Manga Blue Lock Chapter 324 Bahasa Indonesia: Afterglow

Read more

comments
JejepanganManga

Blue Lock Chapter 324: Preview, Spoilers, and Predictions, Kuso’s Ego Awakens Against Japan

Read more

Tags

  • anime
  • JimiHen Jimiko o Kaechau Jun Isei Koyu
  • Pure Heterosexual Intercourse That Transforms a Plain Girl

Comments

Do not miss

comments
AnimeJejepangan

Jujutsu Kaisen Season 3: Yuji vs Yuta Preview Unleashes Hype Before Execution Movie Drops

Read more

Tentang Kami


SORENAMOO merupakan situs berita untuk para penggemar kultur Jepang dan Korea alias Halyu Wave. Di sini kami menyediakan informasi terupdate mulai dari news, review, musik, artis serta rekomendasi tayangan anime dan drakor. Join dengan akun sosmed kami agar lebih mudah terhubung dengan berita-berita paling hot dan terkini.

  • facebook
  • instagram
  • youtube
  • twitter
  • telegram
  • tiktok
  • Email : [email protected]
Copyright © 2023 by Sorenamoo