• Jejepangan
  • Kanal Korea
  • Nasional
  • Sport
  • Internasional
  • Game

  • Jejepangan
  • Kanal Korea
  • Nasional
  • Sport
  • Internasional
  • Game

Idolls! : Jadwal Tayang, Video Trailer, Cast, Hingga Update Terbaru

  • December 31, 2020
  • comments
  • Sorenamoo
  • Posted in AnimeJejepangan

Idolls! merupakan salah satu anime yang akan tayang pada musim dingin/ season Winter 2021 mendatang. Anime ini memiliki genre Idol, Music. Berikut informasi terbaru soal animenya!

Video Trailer

Berikut videot teaser, trailer, dan promosi untuk anime Idolls!:

Trailer 1

Trailer 2

Visual

Berikut key visual untuk serialnya:

Visual 1

Visual 2

BACA JUGA : Beastars Season 2: Video Trailer, Jadwal Tayang, Visual, Cast, Lagu Tema, Hingga Update Terbaru

Sinopsis Singkat

Ini adalah 10 hari kisah panas dan lepas dari idol festival yang berjuang untuk mengisi tempat dengan kapasitas 100 orang!

Cast

Berikut deretan pengisi suara/ seiyuu dan karakter yang diperankan:

Aina Rutou sebagai Aina

Seorang gadis berpikiran serius yang merupakan fasilitator pertunjukan.

Dia sangat baik dan manis.

Meskipun dia bingung dengan ide gila beberapa anggota, dia langsung terkesan oleh buah pikir mereka.

Ami Mizuno sebagai Ami

Motonya adalah bertindak sebelum berpikir.

Dia adalah orang yang sangat ekspresif.

Ia mudah bosan dengan banyak hal.

Meskipun dia memiliki banyak pekerjaan paruh waktu, pekerjaannya sebagai idol adalah satu-satunya hal paling ditekuni.

Shiori Hanaoka sebagai Shiori

Gadis imut dengan lidah tajam.

Dia tidak pernah bisa membaca situasi dan suka berbuat seenaknya.

Kendati demikian, ia selalu berhasil lolos dari masalah karena keimutannya.

Keimutan bisa meluluhkan semuanya!

Ruka Yashiro sebagai Ruka

Seorang gadis yang keren dan misterius.

Dia terlihat pintar karena penampilannya dan cara bicaranya.

Namun, alur pemikirannya sangat berbeda dari orang lain, jadi dia sering mengatakan hal-hal yang benar-benar di aneh.

Lagu Tema

Lagu tema opening “WE ARE THE ONE” dibawakan oleh Aina (Aina Rutou), Ami (Ami Mizuno), Shiori (Shiori Hanaoka), Ruka (Ruka Yashiro). Sementara lagu temanya berjudul “Dream and Same” dinyanyikan oleh kelompok yang sama.

Staf

Berikut deretan staf untuk serialnya:

  • Pembuat Asli: SHIN-EI ANIMATION
  • Sutradara: Shota Nakano
  • Komposisi Serial: Takeshi Miyamoto
  • Sutradara Suara: Youhei Kisara
  • Ilustrator Asli: Keiji Watarai
  • Musik:
    Stray Cats
    APDREAM, HANO
  • Koreografer: Hisako Arakaki (AKB48, SKE48)
  • Studio: SHIN-EI ANIMATION

Jadwal Tayang

Anime ini dijadwalkan tayang pada 8 Januari 2021.

Related Posts

Isagi Blue Lock Chapter 328
comments
JejepanganManga

Blue Lock Chapter 328 Spoilers: Isagi Challenges Ego and Redefines His Soccer Journey

Read more

comments
JejepanganManga

Eiichiro Oda Beri Ilustrasi Jack Sparrow untuk Johnny Depp, Fans Bertanya: Akan Muncul di One Piece?

Read more

Loki Luffy Hajrudin Raw Manga One Piece Chapter 1151
comments
JejepanganManga

One Piece: Kekuatan Baru Monkey D. Luffy Setelah Gear 5 dan Advanced Haki!

Read more

Soukou Musume Senki : Jadwal Tayang, Video Trailer...

  • December 31, 2020
  • comments

Shin Chuuka Ichiban 2 : Jadwal Tayang, Video Trail...

  • December 31, 2020
  • comments

Share this

About author

Sorenamoo

Related Posts

Isagi Blue Lock Chapter 328
comments
JejepanganManga

Blue Lock Chapter 328 Spoilers: Isagi Challenges Ego and Redefines His Soccer Journey

Read more

comments
JejepanganManga

Eiichiro Oda Beri Ilustrasi Jack Sparrow untuk Johnny Depp, Fans Bertanya: Akan Muncul di One Piece?

Read more

Loki Luffy Hajrudin Raw Manga One Piece Chapter 1151
comments
JejepanganManga

One Piece: Kekuatan Baru Monkey D. Luffy Setelah Gear 5 dan Advanced Haki!

Read more

Imu Nerona Dorry Brogy Raw Manga One Piece Chapter 1150
comments
JejepanganManga

Saint Imu Nerona, Sang Dewa Sejati di One Piece

Read more

Tags

  • anime
  • Anime Season
  • Idolls!
  • Winter 2021

Comments

Do not miss

Isagi Blue Lock Chapter 328
comments
JejepanganManga

Blue Lock Chapter 328 Spoilers: Isagi Challenges Ego and Redefines His Soccer Journey

Read more

Tentang Kami


SORENAMOO merupakan situs berita untuk para penggemar kultur Jepang dan Korea alias Halyu Wave. Di sini kami menyediakan informasi terupdate mulai dari news, review, musik, artis serta rekomendasi tayangan anime dan drakor. Join dengan akun sosmed kami agar lebih mudah terhubung dengan berita-berita paling hot dan terkini.

  • facebook
  • instagram
  • youtube
  • twitter
  • telegram
  • tiktok
  • Email : [email protected]
Copyright © 2023 by Sorenamoo