• Jejepangan
  • Kanal Korea
  • Nasional
  • Sport
  • Barat
  • Game

  • Jejepangan
  • Kanal Korea
  • Nasional
  • Sport
  • Barat
  • Game

5 Fakta Paling Aneh Pain Akatsuki, Termasuk Tubuh Bonekanya yang Semua Terkoneksi Pada Jiraiya

  • August 30, 2022
  • comments
  • Haibara
  • Posted in AnimeJejepanganManga

Penggemar Naruto pasti sudah akrab dengan sosok panjahat Pain Akatsuki.

Pain Akatsuki merupakan salah satu musuh Naruto yang berhasil membawa kerusakan besar pada Konoha.

Itu sebabnya sosok Pain Akatsuki menerima perhatian khusus dari para penggemar Naruto.

Sosok di balik Pain adalah Nagato, anak yatim piatu berhati lembut tapi berubah menjadi kriminal berbahaya.

Nagato dikenal sebagai anak baik hati, tapi dunianya berubah ketika Madara Uchiha menanam Rinnegan di matanya.

Nagato kemudian tidak bisa mendapatkan kehidupan normal meski sudah mencoba dengan maksimal.

Dia memiliki teman baik, Konan dan Yahiko, tapi nasib keduanya juga sama malangnya.

Meski penggemar merasa sudah tahu tentang sosok Nagato ini, ada beberapa detail yang mungkin kalian tidak tahu mengenai Pain Akatsuki.

1. Nagato Punya Chakra Kuat Sejak Lahir

Fans mungkin berpikir kalau Nagato memiliki kekuatan luar biasa karena Rinnegan yang dimiliknya.

Tapi bukan karena itu saja, pasalnya Nagato merupakan keturunan klan Uzumaki.

Hal ini bisa dilihat dari rambut merah yang dimilikinya, sama seperti Kushina.

Mewarisi darah Uzumaki membuat Nagato memiliki chakra yang kuat sejak lahir.

2. Pikirannya Dipengaruhi Tobi

Tobi atau Obito Uchiha yang dulu diduga sebagai Madara Uchiha punya andil besar terhadap perubahan Nagato.

Tobi meracuni pikiran Nagato untuk merubah dunia sesuai dengan idealismenya.

Nagato yang terguncang karena kematian Yahiko diracui pikiran Tobi untuk menghancurkan dunia asli dan membuat dunia ilusi.

Ia kemudian menjadi Pain yang mengumpulkan tubuh untuk digunakan sebagai senjata kuat.

3. Menguasai Kekuatan Yang

Ada dua perubahan alami yang tidak termasuk dalam elemen, yakni kekuatan Yin dan Yang.

Keduanya terhubung pada kehidupan dalam bentuk keinginan hidup dan energi.

Yang secara khusus, bisa menjadikan napas kehidupan menjadi sebuah bentuk atau kreasi.

Meksi Pain menguasai teknik ini, gerakan tangannya tidak berasal dari justu tersebut.

4. Pain Bisa Melakukan Shinra Tensei

Sinra Tensei adalah kekuatan andalan dari Pain’s Deva Path atau Jalan Dewa Pain.

Ini hanya bisa digunakan oleh ninja yang menggunakan dasar transformasi alam.

Saat kemampuan ini diaktikan, pengguna menggunakan kekuatan tolak seperti perisai yang mendorong semua untuk mejauh.

Ini biasa digunakan untuk kemampuan bertahan, bahkan bisa menangkis jurus kuat seperti Amaterasu.

5. Enam ‘Paths’ adalah Semua Orang yang Dikenal Jiraiya

Enam Paths Pain, atau enam boneka pain yang menggegerkan Konoha ini semuanya orang yang dikenal Jiraiya.

Pemimpin mereka, Deva Path, tidak lain adalah murid Jiraiya, Yahiko.

Enam boneka Pain ini bekerja sama untuk melawan sang sannin legendaris sampai menghembuskan napas terakhir.

Di momen terakhirnya, Jiraiya bertemue dengan enam jalan berbeda sepanjang perjalanannya.

Semua orang tersebut adalah orang-orang terkuat dari desa yang berbeda.

KLIK DI SINI UNTUK BACA ARTIKEL NARUTO LAIN

KLIK DI SINI UNTUK NONTON CHANNEL YOUTUBE SORENAMOO

Related Posts

comments
JejepanganManga

Link Baca Online Resmi Manga Jujutsu Kaisen Modulo Chapter 9: Doula Val Bobidi Mechika Part 2

Read more

comments
AnimeJejepangan

Jujutsu Kaisen Season 3: Yuji vs Yuta Preview Unleashes Hype Before Execution Movie Drops

Read more

comments
JejepanganManga

Setelah 28 Tahun, Oda Akhirnya Mengungkap Rahasia Will of D di One Piece

Read more

Itachi Uchiha

Selasa Nostalgia: Momen Bangkitnya Mangekyou Shari...

  • August 30, 2022
  • comments
Ninja Pahlawan Edgeshot - Boku no Hero Academia

Boku no Hero Academia: Kupas Tuntas Edgeshot, Peri...

  • August 30, 2022
  • comments

Share this

About author

Haibara

Related Posts

comments
JejepanganManga

Link Baca Online Resmi Manga Jujutsu Kaisen Modulo Chapter 9: Doula Val Bobidi Mechika Part 2

Read more

comments
AnimeJejepangan

Jujutsu Kaisen Season 3: Yuji vs Yuta Preview Unleashes Hype Before Execution Movie Drops

Read more

comments
JejepanganManga

Setelah 28 Tahun, Oda Akhirnya Mengungkap Rahasia Will of D di One Piece

Read more

comments
JejepanganManga

Preview Manga Blue Lock Chapter 324 Bahasa Indonesia: Afterglow

Read more

Tags

  • Jiraiya
  • konoha
  • Nagato
  • Naruto
  • Pain Akatsuki

Comments

Do not miss

comments
JejepanganManga

Link Baca Online Resmi Manga Jujutsu Kaisen Modulo Chapter 9: Doula Val Bobidi Mechika Part 2

Read more

Tentang Kami


SORENAMOO merupakan situs berita untuk para penggemar kultur Jepang dan Korea alias Halyu Wave. Di sini kami menyediakan informasi terupdate mulai dari news, review, musik, artis serta rekomendasi tayangan anime dan drakor. Join dengan akun sosmed kami agar lebih mudah terhubung dengan berita-berita paling hot dan terkini.

  • facebook
  • instagram
  • youtube
  • twitter
  • telegram
  • tiktok
  • Email : [email protected]
Copyright © 2023 by Sorenamoo